Rabu, 19 September 2012

Cara Memelihara Tupai atau Bajing


tupai tupai restaurantGambar Tupai
Disini saya akan memberikan tips bagaimana memelihara bajing dengan baik,agar tidak bingung saat pertama kali mengadopsinya.
1.Mempersiapkan kandang untuk bajing.kandang bisa menggunakan kurungan hamster atau akuarium dengan tutup dibagian atas menggunakan kawat strimin atau kasa nyamuk, kita tidak perlu memberinya air. Untuk alas, gunakan sabut kelapa atau serutan kayu dengan tebal kurang lebih 3 cm. Lalu taruh sarang kecil terbuat dari batok kelapa atau mangkok yang sudah kita beri kapas untuk tempat tidurnya.
Tupai adalah segolongan mamalia kecil yang mirip, dan kerap dikelirukan, dengan bajing. Secara ilmiah, tupai tidak sama dan jauh kekerabatannya dari bajingTupai Peliharaan
2.membiasakan bajing dengan lingkungan barunya.Karena bajing yang baru pertama kali diadopsi mudah stress, letakan kandang di tempat tenang. Beri makanan secukupnya,makanan bisa berupa pisang atau pepaya (untuk pertamakali,berikan makanan berbau,ini untuk menghindari bajing agar tidak mogok makan) setelah seminggu,biasanya bajing sudah mulai terbiasa dengan liungkungan barunya.
Sumber: http://hkti.org/2011/12/07/cara-memelihara-tupai-atau-bajing.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar